Naskah Asli Supersemar Beredar
Naskah Asli Supersemar masih misteri hingga kini. Namun ada kabar bahwa naskah supersemar beredar diinternet.
Naskah yang diklaim asli tersebut berwarna kekuningan lengkap dengan kop Presiden RI dan logo padi kapas serta tanda tangan Soekarno tanggal 11 Maret 1966.
Naskah tersebut ditulis dalam ejaan lama namun ada yang aneh nama Suharto dan Sukarno ditulis dalam ejaan baru.
Menurut sejarawan UI Anhar Gonggong pembuktian keaslian naskah tersebut sangat sulit lebih baik ditanyakan langsung kepada keluarga Soeharto atau M. Yusuf.
Minggu, 30 November 2008
Naskah Asli Supersemar Beredar
di 16.55
Label: Indonesia News